Politeknik Angkatan Darat

Akreditasi BAIK SEKALI Prodi S2 Strategi Operasi Darat Poltekad oleh BAN-PT

Bandung, (01/11/2024). Usai melakukan Asesmen Lapangan yang bertempat di kampus Prodi S2 Strategi Operasi Darat Politeknik Angkatan Darat (Poltekad) yang berlokasi di Seskoad Bandung, Jawa Barat pada Kamis -Jumat (24-25/10/2024), Badan Akreditasi Nasional Perguruan Tinggi (BAN-PT) resmi menerbitkan peringkat akreditasi BAIK SEKALI untuk Program Studi S2 Strategi Operasi Darat Poltekad. Surat Keputusan BANPT tersebut terbit…
Read more

Pelatihan Autonomous Vehicle Mahasiswa Poltekad di Universitas Negeri Malang

Malang (31/10/2024). Sebanyak 26 orang mahasiswa Teknik Otomotif Kendaraaan Tempur (Otoranpur) Politeknik Angkatan Darat (Poltekad) melaksanakan Pelatihan Autonomous Vehicle di Universitas Negeri Malang. Kegiatan pelatihan ini bertujuan untuk meningkatkan pengetahuan serta keterampilan mahasiswa Poltekad dalam bidang teknologi kendaraan otonom (autonomous vehicle) dan jaringan dalam kendaraan (in-vehicle networking). Pelatihan ini akan dilaksanakan selama 6 minggu. Pelatihan…
Read more

Uji Validasi Tabel Tembak Mortir Latih Litbanghan Poltekad dengan Sistem PCP

Malang, Produk Litbanghan Poltekad TA 2024 “ Revitalisasi Laras Mortir Kaliber 81 mm Rusak Beart/Apkir menggunakan Modul PCP telah mencapai Tahap verifikasi.  Tahap selanjutnya adalah tahap validasi, baik Validasi produk maupun validaasi data hasil uji coba. Tim Litbanghan Poltekad beserta Mahasiswa Prodi Terasenmil Poltekad, melaksanakan uji validasi di Lapangan Tembak Kodam V/Brw  Bedali , Malang,…
Read more

Poltekad Melaksanakan Upacara Gabungan Dalam Rangka Memperingati Hari Sumpah Pemuda ke-96

Batu(28/10/2024), Poltekad melaksanakan Upacara Gabungan Kesatrian yang terdiri dari Poltekad, Pusdik Arhanud dan Bengpus Arhanud dalam rangka memperingati Hari Sumpah Pemuda Ke-96. Kegiatan Upacara ini dilaksanakan di Lapangan Upacara Poltekad dengan Komandan Pusdik Arhanud, Brigjen Tni I Made Suryawan, S.Sos. selaku Inspektur Upacara. Pelaksanaan upacara ini dilaksanakan dengan mengikuti pedoman resmi dari Kementerian Pemuda dan…
Read more

Paparan Hasil Pelaksanaan Kegiatan Praktik Kerja Lapangan (PKL) Oleh Mahasiswa Teknik Telkommil Poltekad

Batu, Pemaparan hasil pelaksanaan kegiatan Praktik Kerja Lapangan (PKL) oleh 20 Mahasiswa Teknik Telekomunikasi Militer (Telkommil) Politeknik Angkatan Darat (Poltekad) yang selama kurang lebih 1 bulan di Ruang Multimedia Poltekad. Kegiatan Paparan Tersebut dilaksanakan di ruang staffroom Poltekad yang dipimpin oleh Wakil Komandan Poltekad, Kolonel Arm Anggoro Nur Setiawan, S.I.P.,M.Si. yang dihadiri para dosen dari…
Read more

Asesmen Lapangan Akreditasi Prodi S2 Strategi Operasi Darat Poltekad

Bandung. Sebagai upaya untuk terus meningkatkan kualitas dan relevansi, serta  mewujudkan visi Poltekad yaitu ”menjadi perguruan tinggi vokasi yang unggul dalam pengembangan ilmu pengetahuan dan riset alat utama sistem senjata (alutsista) matra darat menuju kemandirian teknologi militer”, Poltekad menyelenggarakan kegiatan visitasi asesmen lapangan Program Studi S2 Strategi Operasi Darat oleh asesor dari BAN-PT. Kegiatan asesmen…
Read more

Forum Diskusi Ilmiah Dosen Poltekad

Batu, Untuk meningkatkan kualitas dan SDM dosen-dosen Politeknik Angkatan Darat (Poltekad). Berdasarkan hal tersebut, Poltekad mengadakan Forum Diskusi Ilmiah dan Informasi Teknologi bagi dosen Poltekad  yang dipimpin oleh Wakil Komandan Poltekad, Kolonel Arm Anggoro Nur Setiawan, S.I.P.,M.Si. di ruang smartclass pada hari rabu (23/10/2024). Kegiatan Forum Diskusi Ilmiah dan Informasi Teknologi kali ini mengambil materi…
Read more

Inspektorat Kodiklatad Audit Kinerja Poltekad

Batu, Irkodiklatad Mayjen TNI Tjaturputra Gunadi, S.Sos., M.M., M.Tr (Han) yang didampingi Wairkodiklatad Brigjen Tni Agung Pambudi beserta 9 orang tim melaksanakan Audit Kinerja II di Politeknik Angkatan Darat (Poltekad). Sebelum kegiatan pengawasan dimulai, digelar Entry Meeting bertempat di Staf room Poltekad, Selasa (22/10/2024). Kehadiran Tim Audit Kinerja II Itkodiklatad diterima langsung oleh Komandan Poltekad…
Read more

Mata Kuliah Teknik Pemrograman ECU Untuk  Mahasiswa Teknik Otoranpur Poltekad.

Batu (10/10/2024), Salah satu materi praktikum pada prodi Teknik Otomotif Kendaraan Tempur (Otoranpur) Polteknik Angkatan Darat (Poltekad) adalah Teknik Pemrograman Unit kontrol elektronik (ECU) . Pada materi ini menggunakan software Arduino dan program Proteus. ECU yang digunakan dalam mobil dan truk saat ini digunakan untuk mengontrol engine dan fungsi komponen lainnya. ECU adalah komputer dengan…
Read more

Paban III/Litbangasro Srenaad Melaksanakan Monitoring Perkembangan Litbanghan Poltekad

Batu, Paban III/Litbangasro Srenaad, Kolonel Inf Wilson Napitupulu, S.I.P., M.A.P. beserta tim melaksanakan kunjungan kerja ke Poltekad dalam rangkan Monitoring Perkembangan (Monbang) Penelitian dan Pengembangan Pertahanan (Litbanghan) Triwulan II yang dilaksanakan Poltekad. Komandan Poltekad Brigjen TNI Dr. Triadi Murwanto, S.E., M.M. menyambut kedatangan Tim Monbang Litbanghan di staff room Poltekad. Jumat (18/10/2024). Kegiatan yang dilaksanakan…
Read more